Dan berikut ini adalah 9 nama baru yang diangkat sebagai menteri oleh Jokowi pada resuffle kabinet jilid II :
1. Menteri Perhubungan
* Nama : Budi Karya Sumadi
* Tempat/Tgl lahir : Palembang, Sumatera Selatan/18 Desember 1956
* Jabatan Sebelumnya : Direktur Utama Angkasa Pura II.
* Keterangan : Pengganti Ignatius Jonan sebagai Menhub.
2. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)
* Nama : Archandra Tahar
* Usia : 45 Tahun
* Jabatan sebelumnya : Presiden Perusahaan Petroneering di Houston, Amerika Serikat
* Keterangan : Menggantikan Sudirman Said sebagai Menteri ESDM.
3. Menteri Perindustrian
* Nama : Airlangga Hartarto
* Tempat/Tgl lahir : Surabaya, Jawa Timur/1 Oktober 1962
* Jabatan sebelumnya : Politikus Partai Golkar
* Keterangan : Menggantikan Saleh Husin sebagai Menteri Perindustrian.
4. Menteri Pendidikan Nasional
* Nama : Prof. Muhadjir
* Jabatan sebelumnya : Rektor Universitas Muhammadiyah
* Keterangan : Menggantikan Anis Baswedan sebagai Mendiknas.
5. Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal, Desa, dan Transmigrasi
* Nama : Eko Putro Sanjoyo
* Jabatan sebelumnya : Bendahara Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).
6. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
* Nama : Asman Abnur
* Tempat/Tgl lahir : Pariaman, Sumatera Barat/2 Februari 1961
* Jabatan sebelumnya : Anggota Komisi IX DPR dari Fraksi PAN.
* Keterangan : Mengganti Yuddy Chrisnandi sebagai Menteri MenPAN-RB.
7. Menteri Keuangan
* Nama : Sri Mulyani Indrawati
* Tempat/Tgl lahir : Bandar Lampung, Lampung/26 Agustus 1962
* Jabatan Sebelumnya : Direktur Pelaksana Bank Dunia
* Keterangan : Mengganti Bambang Brodjonegoro sebagai MenKeu.
8. Menteri Perdagangan
* Nama : Enggartiasto Lukita
* Keterangan : Mengganti Thomas Lembong sebagai Menteri Perdagangan.
9. Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam)
* Nama : Wiranto
* Tempat/Tgl lahir : Yogyakarta, DIY/4 April 1947
* Keterangan : Mengganti Luhut Binsar Panjaitan sebagai Menkopolhukam, Luhut digeser jadi Menko Kemaritiman
0 komentar:
Post a Comment